Pengertian Jaringan Telkom MDF,RK : EQN,PRIMER, DSLAM | MDL KOPRAL

Berdasar PENGALAM PKL SAYA DI TELKOM saya Mencoba MEMBUAT DESKRIPSI tentang hal ini.
Ini juga setelah saya GOOGLING gak bnyak Sumber yang tau PASTI...
Ket :
1. Ruang Central                               : adalah Ruang Yang berisi Modul yang berada Dalam Lemari-lemari   Besar dengan tegangan Tinggi, temperature Ruangan Yang dingin. Berfungsi  Sebagai Pusat Nomor-NomorPelanggan dan Pusat pengaliran Arus Listrik (untuk pesawat telfon)
Ruang Central

central



2. Ruang Mdf                                   : Adalah Ruang yang mengatur jalannya jaringan dari ruang ruangcentral ke luar menuju Pelanggan, dimana Ruang Mdf mengatur Nomor A menuju ke alamat pelanggan. Unit di ruang Mdf ada 3 TITIK penyaluran
1.       EQN               : yaitu Port Yang Berisi NOMOR  yang bersumber langsung dari ruang CENTRAL
2.       Primer          : yaitu Port yang menghubungkan ruang MDF dengan RK(rumah Kabel)
3.       DSLAM         : yaitu Port yang berisi KONEKSI internet. Yang akan menghubungkan antara EQN dan PRIMER jika pelanggan menggunakan Koneksi Internet




 3. RK (Rumah Kabel)                      : adalah kotak yang Berisi Kabel yang berasal Dari ruang MDF dan point berhentinya kabel PRIMER menjadi kabel SEKUNDER yang akan dibawa menuju DP.dalam satu RK. Ada sekitar 200 pair. Yang menuju ke DP. Dimana adapenjumperan di RK dari Primer Ke SEKUNDER

0 komentar:

Distribution Point (DP)



Distribution Point (DP) Posisi Menentukan Prestasi Semakin dekat posisi anda dengan RK, semakin baik. Apalagi posisi RK dekat dengan STO, ini lebih baik lagi. Teknologi ADSL memiliki keterbatasan jarak tidak bisa terlalu jauh dari sentral. Jika kondisi jaringan baik, maka koneksi telepon/speedy/IPTV anda akan berjalan mulus (kecuali kalo ada hangguan masal dari pusat).

0 komentar:

Distribution Cable

Distribution Cable adalah Kabel yang menghubungkan rumah kabel(RK) dengan kotak DP (Distribution Point)

0 komentar:

Branch Feeder(BF)

Branch Feeder(BF) / Kabel Sekunder adalah versi kecil dari kabel primer. Kabel ini lebih sedikit kapasitasnya dibandingkan dengan kabel primer. Kabel ini menghubungkan rumah kabel yang satu dengan yang lain.

0 komentar:

Main Feeder(MF) / Kabel Primer



 Main Feeder(MF) / Kabel Primer adalah kabel terbesar yang digunakan dalam local loop, biasanya terdiri dari 3600 pair kabel.  Kabel primer keluar dari sentral menuju ke rumah kabel, biasanya dihubungkan melalui kabel bawah tanah dan terhubung dengan panel – panel yang ada di bagian bawah rumah kabel.

  Kapasitas dari semua rumah kabel yang dikeluarkan oleh PT. Telkom sama. Untuk rumah kabel dengan satu pintu memiliki kapasitas 1200 pair sedangkan rumah kabel dengan dua pintu memiliki kapasitas 2400
pair.


0 komentar:

Istilah-Istilah

  1. MDF                  Main Distribution Frame
  2. SISKA                Sistem Informasi Kastemer
  3. FO                     Fiber Optic
  4. MF                    Main Feeder = Kabel primer
  5. FP                     Feeder point = Cross connect point =                                    Rumah kabel
  6. BF                     Branch feeder = Kabel sekunder
  7. DP                     Distribution point
  8. DW                   Drop wire = kabel ke pelanggan 
  9. DC                    Distribution cable

0 komentar:

Main Distribution Frame (MDF) atau Rangka Pembagi Utama (RPU)


RPU adalah susunan rangka dari plat logam yang digunakan untuk tempat menginstalasi Blok Terminal Rangka Pembagian Utama (BTRPU), sebagai titik sambung ujung kabel kearah jaringan dan kearah sentral. BTRPU adalah suatu terminal yang berfungsi sebagai titik peralihan yang terdiri dari susunan titik kontak dimana ujung-ujung urat kabel, baik yang berasal dari jaringan luar maupun dari arah sentral diteminasikan.

Dalam RPU terdapat terminal vertical dan horizontal yang merupakan blok terminal RPU, antara terminal vertical dan horizontal dihubungkan dengan kabel jumper, dan dibawah RPU terdapat ruang bawah tanah yang dipasang rangka besi yang disebut cable chamber, yang merupakan tempat untuk mengatur jalannya kabel dari luar menuju ke blok terminal di RPU. Tempat meletakan penggaman jaringgan yang dinamakan arrestor yang berfungsi mengamankan dari adanya tegangan atau arus lebih yang melewati urat kabel langsung ke system pentanahan (pengaman perangkat dan manusia dari teganggan/arus lebih yang membahayakan), sehingga tidak akan merusak sentral.
RPU

1 komentar: